Spesifikasi Autonics Digital Panel Meter Seri LR5N-B
Pulse meter ringkas digital seri LR5N-B dapat menampilkan kecepatan rotasi hingga 10,000 RPM degan input 1-pulsa per putaran. Fungsi pengukuran frekuensi tegangan AC juga didukung. Meter dapat menampilkan nilai dalam RPM, RPS, atau Hz. Baterai lithium bawaan memungkinkan unit untuk beroperasi tanpa catu daya eksternal.Control Panel